ILLIT Masuk ke Chart Billboard 200 dengan Mini Album 'bomb'

photo author
- Rabu, 9 Juli 2025 | 09:12 WIB
ILLIT Masuk ke Chart Billboard 200 dengan Mini Album 'bomb' (BELIFT LAB)
ILLIT Masuk ke Chart Billboard 200 dengan Mini Album 'bomb' (BELIFT LAB)

KVIBES.ID, JAKARTA - Menurut Billboard, mini album ketiga ILLIT, 'bomb', memasuki chart Billboard 200 di peringkat No. 171.

Baca Juga: Mini Album ENHYPEN 'DESIRE: UNLEASH' Masuk Chart Billboard 200 Selama 4 Minggu Berturut-turut

Dengan ini, ILLIT telah mencapai prestasi menempatkan semua album yang telah dirilisnya sejak debutnya, termasuk mini album pertamanya 'SUPER REAL ME'dan mini album kedua 'I'LL LIKE YOU' yang dirilis tahun lalu, di Billboard 200.

Baca Juga: Lirik Lagu Jeon Somi - EXTRA

Baca Juga: Konser Rasa Acara Awards, Deretan Artis yang Menghadiri Tur Dunia BLACKPINK 'DEADLINE' di Goyang Stadium

Baca Juga: Triple Visual, Kebersamaan Suzy, Park Bogum dan V BTS di Acara 'CELINE'

Mini album 'bomb' juga menempati peringkat di berbagai chart Billboard lainnya seperti pada Top Current Album Sales di No.8, Top Album Sales di No. 10, World Albums di No. 25.

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Diaputri Ibranda

Sumber: Billboard

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Lirik Lagu BOYNEXTDOOR - Hollywood Action

Selasa, 21 Oktober 2025 | 17:46 WIB

Lirik Lagu Hearts2Hearts - FOCUS

Selasa, 21 Oktober 2025 | 17:41 WIB

Stray Kids Akan Comeback Pada Bulan November

Selasa, 21 Oktober 2025 | 13:06 WIB
X