Rayakan Debut Anniversary ke-8 Tahun, THE BOYZ Akan Rilis Album Single Pada Bulan Desember

photo author
- Selasa, 25 November 2025 | 23:24 WIB
Rayakan Debut Anniversary ke-8 Tahun, THE BOYZ Akan Rilis Album Single Pada Bulan Desember
Rayakan Debut Anniversary ke-8 Tahun, THE BOYZ Akan Rilis Album Single Pada Bulan Desember

KVIBES.ID, JAKARTA - THE BOYZ akan merayakan ulang tahun debut mereka yang ke-8 dengan merilis single kejutan pada 6 Desember.

Menurut Herald POP pada 25 Desember, THE BOYZ akan merilis single spesial pada 6 Desember untuk memperingati ulang tahun debut mereka yang ke-8. 

Baca Juga: Jo Boah Umumkan Kehamilan Anak Pertamanya

Baca Juga: Taeyeon Akan Merilis Album Pada Bulan Desember Dalam Rangka Merayakan Debut Anniversary ke-10 Tahun

Album ini berisi total tiga lagu, dan perilisannya di hari yang sama dengan debut mereka membuatnya semakin bermakna.

Baca Juga: Tzuyu Pulang Kampung: TWICE Guncang Kaohsiung dan Tarik 180 Ribu Penonton untuk Konser ‘THIS IS FOR’

THE BOYZ selalu memberikan kenangan berharga bagi para penggemar dengan lagu-lagu musiman yang memperingati ulang tahun debut mereka setiap bulan Desember. 

Baca Juga: Setelah Hiatus Selama 6 Bulan, Agensi Umumkan Keum Keluar Dari EPEX

Baca Juga: Stray Kids Sapu Bersih Tangga Lagu dengan Album 'SKZ IT TAPE DO IT'

Akhir tahun ini, THE BOYZ akan kembali memberikan momen spesial bagi para penggemar.

 

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Diaputri Ibranda

Sumber: Herald Pop

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Lee Mijoo Tandatangani Kontrak Eksklusif dengan AOMG

Senin, 24 November 2025 | 10:48 WIB

Jungwoo NCT Akan Rilis Single Solo Pertamanya 'SUGAR'

Senin, 24 November 2025 | 10:35 WIB

Chuu Akan Merilis Album Pertamanya Pada Januari 2026

Kamis, 20 November 2025 | 20:53 WIB
X