Raih First Win di Music Show Hingga Penghargaan Rookie, ILLIT Ungkap Keinginan Mereka Setelah Resmi Debut

photo author
- Jumat, 29 Maret 2024 | 10:00 WIB
ILLIT
ILLIT

Baca Juga: Rosé BLACKPINK Akan Berpartisipasi Dalam Signal Song 'I-LAND 2 N/a'

Perhatian tertuju pada apakah girl grup baru HYBE, ILLIT, akan mengikuti jejak mereka dan membuka pintu bagi girl grup generasi ke-5.

Mengenai tujuan ILLIT setelah debutnya, Wonhee mengungkapkan ambisinya yang kuat dengan mengatakan, "Aku ingin memenangkan posisi pertama di acara musik dengan 'Magnetic'."

Baca Juga: Sebelum Debut Resminya, VVUP Akan Tampil di 'KCON HONG KONG 2024'

Sementara Moka berkata, "Aku sangat ingin menerima Rookie Award. Menurutku ini lebih bermakna karena ini adalah penghargaan yang hanya bisa diterima oleh rookie."

 

Sports Seoul

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Diaputri Ibranda

Sumber: Sports Seoul

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Lirik Lagu BOYNEXTDOOR - Hollywood Action

Selasa, 21 Oktober 2025 | 17:46 WIB

Lirik Lagu Hearts2Hearts - FOCUS

Selasa, 21 Oktober 2025 | 17:41 WIB

Stray Kids Akan Comeback Pada Bulan November

Selasa, 21 Oktober 2025 | 13:06 WIB
X