Akan Segera Comeback, Aespa Pecahkan Rekor Ini dengan Album "Girls"

photo author
- Jumat, 3 Juni 2022 | 13:20 WIB

Comebacknya sangat dinantikan, Aespa membuat antusias penggemar meledak usai mengumkan detail mengenai kembalinya mereka dengan karya musik terbaru. Namun demikian, Aespa sudah mencetak rekor dalam masa pre-order, di mana mini album kedua "Girls" kini menjadi album girl group generasi keempat dengan pre-order terbanyak di 24 jam pertama, dan artis wanita K-Pop kedua setelah Lisa ‘LALISA’.

Pre-order 24 jam terbesar untuk album oleh artis wanita K-Pop dalam sejarah Ktown4 :
1. LISA – ‘LALISA’ (96.8K)
2. aespa - ‘Girls’ (78k)
3. ROSÉ – ‘-R-’ (77K)
4. Red Velvet – ‘Queendom’ (33K)
5. BLACKPINK – ‘THE ALBUM’ (30.2K)

Congratulation!

Via @seputar.aespa

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: KVIBES

Rekomendasi

Terkini

Lagu LE SSERAFIM 'EASY' Melampaui 300 Juta Streaming

Senin, 3 November 2025 | 19:32 WIB

Tiket Konser Pertama NMIXX Sejak Debut Terjual Habis

Jumat, 31 Oktober 2025 | 16:00 WIB
X